Kini hadir beberapa tips untuk mengurangi mata minus, menjadikan penglihatan Anda kembali normal, namun butuh beberapa waktu. Tetapi tetap berusaha, agar kamu terhindar dari kaca mata.Mengapa orang kota lebih beresiko terhadap mata minus ketimbang orang di pedesaan? Faktanya adalah bahwa kebanyakan orang di kota menghabiskan banyak waktu bekerja atau berada di tempat yang jarak pandang yang tidak jauh. Contoh aktifitasnya adalah seperti bekerja...